visi misi distributor kimia

Distribusi kimia untuk masa depan berkelanjutan

Kami Menghubungkan Pembuat dengan Pelanggan

Kami berkomitmen untuk melayani dengan nilai lebih kepada pelanggan kami dengan menyediakan konsistensi, produk berkualitas dengan harga yang kompetitif dan logistik unggul.

logistik bahan kimia cairKami berkomitmen untuk membangun hubungan dengan para pelanggan kami. Indochem hadir dengan memberikan nilai  dengan menawarkan produk kimia yang konsisten, berkualitas tinggi dengan harga yang kompetitif dan memberikan pelayanan logistik yang terbaik.